Minggu, 05 November 2017

Melakukan Promosi Untuk Mengenalkan Produk Dan Jasa



Melakukan promosi  merupakan hal penting dilakukan untuk mengenalkan dan mempopulerkan usaha katering ini kepada publik yang luas. Promosi ini bisa dilakukan mulai dari hal-hal kecil seperti memberitahukan kepada saudara, tetangga, teman kerja, maupun orang lain yang belum kenal melalui kartu nama.

Mempromosikan usaha katering selain bisa dilakukan secara bertatap muka langsung (offline), juga bisa dilakukan secara online.  Beberapa media online yang bisa dimanfaatkan untuk mempromosikan usaha katering misalnya melalui jejaring sosial Facebook, WhatsApp, Instagram, Black Barry Masanger, dan lain-lain, bisa dengan membuat website, bisa mengikuti fotum-forum online seperti kaskus, dan masih banyak lagi.

Menawarkan harga promosi juga bisa dijadikan sebagai upaya untuk melakukan promosi usaha katering. Harga promo ini tentu harus disosialisasikan melalui berbagai media agar masyarakat dapat mengetahui informasi tersebut. Sosialisasi bisa dengan melalui media sosial di internet, membuat banner, dengan menyebar brosur, atau melalui pengumuman-pengumuman di perkumpulan ibu-ibu, dan lain sebagainya.

Melakukan promosi memang ada banyak cara, selain dengan cara-cara sederhana diatas, Anda juga bisa mengacu pada strategi promosi yang terdapat pada bauran promosi (Promotion mix). Bauran promosi ini terdiri dari berbagai perangkat komunikasi untuk melakukan promosi, misalnya periklanan, penjualan langsung, hubungan massa, penjualan perseorangan, dan lainnya.

Untuk info tentang CATERING, kami menyediakan beberapa paket catering murah seperti paket prasmanan rumah dan gedung,menu spesial joglo/gubug, paket aqiqoh, aneka nasi kotak, paket coffee break, paket manten , Alamat Kantor : Jl Raya Bohar no 32 Wage-Aloha Sidoarjo(Samping apotik bohar & depan perum royal regency wage)
Firmansyah :
No. Kantor : 0813.3289.5354, Hp : 0857.0601.2354 & 0877.5262.9357


Tidak ada komentar:

Posting Komentar